Home » » Flexi dan StarOne Tinggalkan CDMA, Bagaimana dengan Smartfren?

Flexi dan StarOne Tinggalkan CDMA, Bagaimana dengan Smartfren?

Written By Unknown on Jumat, 20 Desember 2013 | 08.15


Aditya Panji/KompasTekno Smartfren


JAKARTA, akikaseb.blogspot.com.com - Layanan Telkom Flexi dan Indosat StarOne, berencana mengganti basis teknologinya dari CDMA menjadi E-GSM. Bagaimana dengan operator CDMA Smartfren?


Smartfren yang lekat dengan merek smartphone Andromax ini ternyata tetap yakin dengan basis teknologi CDMA.


Direktur Smartfren Telecom, Merza Fachys meyakini CDMA dapat bersaing di Indonesia. Perusahaan kini mengimplementasikan jaringan EV-DO Rev B dan justru terus memperbarui teknologi menuju Data Optimized (DO) Advanced.


Ia mengatakan, teknologi DO Advanced telah tersedia di Jakarta, Bandung, Yogyakarta, Surabaya, dan Semarang. Teknologi hasil kerjasama dengan Qualcomm ini, digunakan untuk mengantisipasi kenaikan trafik data (internet).


Jika nanti Kementerian Komunikasi dan Informatika membuat aturan main 4G LTE, Smartfren pun berencana memperbarui teknologinya ke LTE. "Tentu kita tidak boleh ketinggalan teknologi sebagai penyelenggara telekomunikasi. LTE adalah dunia 4G," katanya saat dihubungi KompasTekno, Kamis (19/13/2013).


Merza mengomentari rencana Flexi dan StarOne yang hendak beralih ke GSM. Menurutnya, rencana itu didasarkan karena grup Telkom dan Indosat telah memiliki jaringan GSM. Akan tetapi, peralihan teknologi itu dimungkinkan jika ada izin dari Kementerian Komunikasi dan Informatika.


Melihat pesaingnya berencana beralih ke GSM, Smartfren tak mau latah beralih ke GSM. Secara teknis, teknologi GSM (yang berasal dari Eropa) dan CDMA (dari Amerika Serikat) sangat berbeda. "Jika kami beralih ke GSM, ini berarti semua jaringan kami harus ganti. Kami tidak membayangkan kalau itu sampai terjadi," tutur Merza.


Di antara pemegang saham Smartfren, juga tidak pernah ada pembicaraan untuk beralih teknologi ke GSM.


Menyediakan perangkat CDMA

Pihak Telkom dan Indosat berpendapat, teknologi CDMA tidak berkembang. Ekosistemnya juga tidak didukung oleh produsen perangkat telekomunikasi. Tak mengherankan jika di pasar lebih banyak ponsel dan tablet yang mendukung GSM dibandingkan CDMA.


Smartfren selama ini mendatangkan ponsel, tablet, dan modem berbasis CDMA untuk mengatasi masalah tersebut. Merza mengklaim, langkah itu merupakan strategi perusahaan untuk menyediakan perangkat dengan banyak fitur dan harga terjangkau, agar pelanggan mendapatkan pengalaman terbaik.


"Kenyataannya, Smartfren Andromax diterima masyarakat Indonesia. Handset-nya canggih, dan yang terpenting sesuai kantong konsumen," tutur Merza.


Menurut data lembaga riset IDC, Smartfren kini berada di peringkat kedua sebagai perusahaan yang mengirimkan ponsel pintar terbanyak di Indonesia melalui lini produk Andromax. Smartfren mengirimkan 339.000 unit ponsel pintar pada kuartal ketiga 2013.


Capaian itu mengalahkan BlackBerry yang menempati peringkat ketiga produsen ponsel pintar terbesar di Indonesia, dengan 330.000 unit pengiriman ponsel pintar di kuartal ketiga 2013. Posisi pertama masih ditempati Samsung yang mengirimkan 1.054.000 unit ponsel pintar.


Hingga kuartal ketiga 2013, Smartfren memiliki 12,5 juta pelanggan, dan 5,5 juta di antaranya adalah pelanggan data.


Perusahaan telah membangun base transceiver station (BTS) di Jawa, Bali, Sumatera, dan kota besar di Sulawesi. Sepanjang 2013, Smartfren juga memperluas bisnisnya dengan membuka galeri yang totalnya telah mencapai 185 galeri di seluruh Indonesia.


Share this article :

2 komentar:

  1. Inovasi Kristen JAWA atau Inovasi Tuhan Yesus Kristus dan inovasi Bagus Permono Imanuel yang selalu Praktek KASIH bukan kotbah kasih...selalu Pancasilais, selalu Rangkul semua Agama dan Suku, Bebas SARA dan selalu Peduli karena Allah itu KASIH bukan Jihad, bukan anarkis, bukan teroris dan Bukan makar Pada Pancasila.....

    Tips & Inovasi Surabaya.....

    Telah ditemukannya suatu Postulate atau Hukum JAWA dari Surabaya untuk Indonesia dan dunia oleh Pakar Inovasi Indonesia, yaitu RM Bagus Permono Imanuel, bersama Tuhan Yesus Kristus yang adalah ALfa dan Omega, juga Yesus juruselamat dunia....

    Dimana RM BAgus Permono Imanuel juga selaku pahlawan inovasi indonesia sesuai kasih Tuhan dan Pancasila. Hukum ini dinamakan Hukum atau Postulate PETER VERMONT MAVERICK BRAWIJOYONOTONEGORO tentang Pemanfaatan Thermodinamika dengan tenaga pentana ala JAWA dari Surabaya Kota PAhlawan Indonesia dan Surabaya Kota Inovasi Indonesia.

    Guys Bersama Tuhan YESUS Kristus, maka Tenaga Panas Mesin Motor kita gunakan untuk sumber Tenaga, mengingat Efisiensi Mesin Cuma 30 % dan sisanya menjadi Panas.....lantas kita ubah panas tersebut menjadi Sumber GERAK...... kita buat Propeller dari memanfaatkan panas tersebut menjadi tenaga gerak oleh pakar inovasi indonesia yaitu RM BAgus Permono Imanuel . juga kita gunakan efisiensi lagi dengan memanfaatkan Pentana atau C5H12 suatu Inovasi Kristen Jawa dengan Gunakan Pentana yang memiliki kelebihan memuai 80 X Volume Cair dan untuk gerakkan Turbin atau Propeller menjadi Sumber Gerak atau Mekanik......juga tambahan Double Piston untuk Gaya Inersia......setuju??? kita buat ini menjadi Double benefit dengan memanfaatkan tenaga pentana dan gerakkan propeller dan menjadi tenaga gerak karena 70 % tenaga mesin terbuang percuma menjadi panas, lantas panas tersebut kita manfaatkan dengan maksimal dan efisien mungkin berkat jamahan Tuhan Yesus KRistus dan Roh Kudus.....setuju???

    SAngat Pintar bukan Aku RM Bagus Permono ini??? Semua karena NAma Tuhan YESUS KRistus guys!!!!!.... Dan mari kita terapkan Aplikasi ini ke mesin motor kita semua......setuju??? Mungkin ini yang pertama di Dunia karya AREK SUROBOYO bersama Gusti YESUS.....

    Justru karena kelemahanlah Kuasa YESUS menjadi sempurna kata kitab 1 korintus 12:9 dan kita manfaatkan suatu statement dari Alkitab tersebut menjadi suatu Inovasi Tuhan Yesus dan Inovasi Bagus Permono dengan Ormas FPK Surabaya yang bersemboyan pecinta pers peduli kemanusiaan yang selalu berkarya demi kejayaan Nusantara sesuai KASIH Tuhan dan PANCASILA KU Jaya sakti dan UUD 1945.....ok guys????

    Wong JOWO dan Kristen Jawa Siap AFTA-China Guys....bersama Tuhan Yesus Kristus tentunya...!!!makanya Sembah YESUSku saja bukan???!!!!! Monggo.....kulo badhe Wangsul.....thx gbu...sukses..

    BalasHapus
  2. TOKO ONLINE SHOP TERPERCAYA NO TIPU2
    Alamat Toko:Jln Kh.Hasim Asahri No.125Sentral Jakarta 10150
    Minat Hub]\sms: 085310120333 PIN BB:2B373ADE
    Semua Produk Asli ORIGINAL Sy Jamin Brng Asli
    Sony Xperia T2 Ultra
    Single SIM, 6.0”, Android Jelly Bean 4.3, Quad-core 1.4 GHz, 13 MP Rp 2.750,000
    Sony Xperia Z1 Compact
    Single SIM, 4.3”, Android Jelly Bean 4.3, Quad-core 2.2 GHz, 20.7 MP Rp2.650.000
    Sony Xperia Z1
    Single SIM, 5.0”, Android Jelly Bean 4.2, Quad-core 2.2 GHz, 20.7 M Rp 2.350.000
    Sony Xperia Z1 Ultra
    Single SIM, 6.4”, Android Jelly Bean 4.2, Quad-core 2.2 GHz, 8 MP Rp 1.950.000
    Sony Xperia C
    Single SIM, 5.0”, Android Jelly Bean 4.2.2, Quad-core 1.2 GHz, 8 MP Rp 1.25.000
    Sony Xperia M
    Dual SIM, 4.0”, Android Jelly Bean 4.1, Dual-core 1 GHz, 5 MP Rp 1 Rp 1.450.000
    Sony Xperia Z
    Single SIM, 5.0”, Android Jelly Bean 4.1, Quad-core 1.5 GHz, 13 MP Rp1.600.000
    Buruang Hrga Promo Terbatas

    BalasHapus

Popular Posts

Blog Archive

 
Support : Your Link | Your Link | Your Link
Copyright © 2013. Akikaseb - All Rights Reserved
Template Created by Maskolis Proudly powered by Blogger